Sosialisasi MBKM Semester Genap 2021-2022 (Bagi Mahasiswa Peserta MBKM dan Dosen Pengampu Mata Kuliah)

Animo mahasiswa Fakultas Teknologi Komunikasi dan Informatika (FTKI) Universitas Nasional dalam mengikuti program Merdek Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pada Semester Genap 2021-2022 ini semakin meningkat.

Tidak hanya mengikuti MBKM yang diselenggarakan oleh Kemendikbud Ristek saja, tetapi juga MBKM mandiri.

Oleh karena itu, pimpinan fakultas dan program studi mengundang seluruh peserta MBKM dan Dosen Pengampu Mata Kuliah untuk hadir pada acara persamaan persepsi dan sosialisasi kegiatan, khususnya membahas mengenai rekognisi/konversi mata kuliah, sesuai dengan jumlah sks dan mata kuliah yang diusulkan pada saat pengajuan program.

Dengan adanya sosialisasi ini diharapkan mahasiswa dan dosen memiliki persepsi yang sama, sehingga kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar. (S@)

Bagikan :
Baca Juga  FTKI Menjadi Contoh dalam Pemaparan Mengenai Google Console oleh BPSI dan BPM Universitas Nasional 22 Februari 2025

| Berita Terbaru

WhatsApp Image 2025-05-22 at 09.20
Workshop From Thesis to Business: Mengubah Riset Menjadi Produk Bernilai Milyaran
Program Studi Magister Teknologi Informasi mengadakan kegiatan Workshop From Thesis to Business: Mengubah...
Read More
DSC01911
FTKI UNAS Menyelenggarakan Seminar Karir Digital dan Literasi AI
Seminar Karir Digital dan Literasi AI Meriahkan Aula UNAS, Dihadiri Pembicara dari GreatNusa dan Jobstreet...
Read More
WhatsApp Image 2025-05-19 at 13.30
Program Studi Informatika Menyelenggarakan Workshop Berjudul “Create a Web-Based Task Management With Next.js”
Dalam rangka meningkatkan kemampuan teknis mahasiswa di bidang pengembangan web modern, Program Studi...
Read More